Mohon Tunggu...
RS. Keluarga Sehat (KSH) telah berpengalaman lebih dari 1 dekade memberikan pelayanan kesehatan. Semangat memanjakan masyarakat dengan mengutamakan keramahan kenyamanan dan keselamatan pasien terasa kental dalam pelayanannya sejak awal berdiri. Cita-cita pendirian yang sarat dengan misi sosial dalam meningkatkan kesehatan masyarakat secara luas dicapai dengan komitmen memberikan pelayanan yang lengkap, terpercaya, profesional berstandar bintang 5 (Akreditasi RS Paripurna).
Berkat kepercayaan masyarakat, KSH mengalami pertumbuhan dan perkembangan pesat, terlihat melalui pengembangan teknologi terkini seperti Digital Robotic Radiology, Endourologi Laser, CT Scan 128 Slices (CT Scan Jantung), ruang operasi berstandar internasional dengan filter HEPA ISO kelas 6, EEG (rekam gelombang otak), endoskopi hingga ESWL serta alat penunjang lain yang membantu profesional medis melayani masyarakat.
Saat ini KSH juga terus melakukan pengembangan layanan dengan menghadirkan Hope Center yaitu layanan Kemoterapi yang kini dapat dijamin oleh BPJS Kesehatan, serta kerjasama dengan Klinik Fertilitas Indonesia untuk layanan program kehamilan bagi pasangan suami istri yang kesulitan memperoleh keturunan, yang diharapkan mampu memberikan kemudahan bagi masyarakat di Kabupaten Pati untuk mendapatkan akses layanan kesehatan yang holistik.
PRODUK LAYANAN
1. UGD (24 Jam)
• Safety Medic First
• Ambulance Emergency
• Ambulance Transport
2. FARMASI (24 Jam)
3. LABORATORIUM (24 Jam)
•Haematology
•Automatic Analyzer
•Auto-Analyzer Imuno-Serologi
• Enzymatic
• Urine/ Faeces
• TB (Dahak)
•Bank Darah Rumah Sakit
• Tes Cepat Molekuler (TB Molekuler)
• Layanan Laborat Patologi Anatomi
4. RADIOLOGI (24 Jam)
• MSCT Scan 128 Slice
• Digital Robotic Radiology
• Panoramic Rontgen
• Rontgen Gigi (tunggal)
• USG 4D
• USG Colour Doppler
5. LAYANAN SPESIALIS
• Spesialis Penyakit Dalam
• Spesialis Anak
• Spesialis Bedah Umum
• Spesialis Kebidanan dan Kandungan
• Spesialis Paru
• Spesialis Jantung dan Pembuluh Darah
• Spesialis Urologi
• Spesialis Orthopedi
• Spesialis Bedah Saraf
• Spesialis THT-KL
• Spesialis Saraf
• Spesialis Mata
• Spesialis Periodontia
• Spesialis Anestesi
• Spesialis Kesehatan Jiwa
• Spesialis Kedokteran Fisik dan Rehabilitasi
• Spesialis Radiologi
• Spesialis Patologi Klinik
• Spesialis Bedah Hematologi Onkologi
• Spesialis Bedah Mulut
• Spesialis Kulit DV
6. ALERGI CENTER
7. PAIN CENTER
8. TB CENTER
9. MEDICAL CHECK UP
•Medical Check Up Umum
•Medical Check Up CPMI
•Medical Check Up Mobile
10. KLINIK VAKSINASI INTERNATIONAL
11. KLINIK ONLINE
12. KLINIK INFERTILITAS
13. KLINIK HOPE CENTER
14. KLINIK PDP
15. KLINIK OBGYN ESTETIK
16. KLINIK EKSEKUTIF
17. REHABILITASI MEDIK
• Fisioterapi
• Okupasi Terapi
• Terapi Wicara
18. BIRO PSIKOLOGI & TUMBUH KEMBANG ANAK
19. HEMODIALISA
•Hemodialisa VIP
•Hemodialisa Non VIP
20. PUSAT DIAGNOSTIK
• Treadmill Stress Test
• Transcranial Doppler (TCD)
• Elektrocardiography (EKG)
• Elektroenchepalography (EEG)
• Echocardiography (ECG)
• Endoscopy (Saluran cerna, Paru, THT)
• Spirometri
• Audiometri
• USG Mata
• OAE
21. RAWAT INAP
a. Suite Room
b. Junior Suite Room
c. Deluxe Room
d. VIP
e. Kelas 1
f. Kelas 2
g. Kelas 3
h. Isolasi
22. RAWAT INTENSIF (ICU Tertier)
• ICU VIP
• ICU Non VIP
• ICU Isolasi
• ICCU VIP
• ICCU Non VIP
•NICU
• PICU
23. VK (Verloskamer) / Kamar Bersalin
• VK VIP
• VK Non VIP
• VK Patologis
• VK Isolasi
• Ruang Bayi Sehat
• Senam Hamil
24. PERISTI (Bayi Resiko Tinggi)
•Non Infeksi
• Infeksi
•Metode Kangguru
25. IBS (INSTALASI BEDAH SENTRAL)
• Laser Endourologi
• ESWL
• Phacoemulsifikasi
• C-Arm
26. PELAYANAN LAIN
a. Terapi Ozone
b. Homecare
c. KB/ KIA
d. Drive Thru Vaksinasi
Siang : Pkl 10.00-12.00 W1B
Sore : Pk1 17.00- 19.00 W1B
Keterangan : Maksimal pengunjung didalam ruangan 2 orang, silahkan bisa bergantian dengan penunggu pasien yang ada didalam ruangan. Anak usia <12 tahun tidak diijinkan berkunjung.